Saturday, January 21, 2012

BAHAN UJIAN DDIT

UNIVERSITAS ANDALAS
FAKULTAS PERTANIAN                                                      No.BP:
                                                                                                     Nama :________________________
                                       
                                        UJIAN TENGAH SEMESTER 2008/2009
MATA KULIAH : DASAR-DASAR ILMU TANAH
WAKTU               : JUMAT 31 OKTOBER 2008
DOSEN                 : NURHAJATI HAKIM DAN AZWAR RASYIDIN

KELOMPOK  I (50)
(5) 1. Berikan pengertian-pengertian tentang gambar profil tanah berikut ini;

 

                                    A                     A =
      . . . . . . . . . . . . .
      . . . . . . . . . . . .       B                     B =
      . . . . . . . . . . . . .
      . . . . . . . . . . . . .                             C =
      . . . . . . . . . . . . .                                        
      .   . .   .  .  . .           C                     D =
      . .    .      .  .  .....
       .  .  .                                  Solum = tanah =
                                    D
                                                            Regolit =






(5) 2.Jelaskan 5 faktor pembentuk tanah dan apa pengaruhnya terhadap tanah yg terbentuk
a.____________________Pengaruhnya thd sifat tanah______________________________________
b____________________         ,,      ____________________________________________________
c____________________          ,,      ____________________________________________________
d____________________          ,,       ____________________________________________________
e____________________           ,,      ____________________________________________________
(5) 3. Tuliskan perbedaan tanah yg terbentuk di tropika  basah dan subtropika basah
                                                  Tropika basah                                       Subtropika basah
a. tebal solum__________________________________________________________________

b kandungan basa_______________________________________________________________

c reaksi tanah(pH)_______________________________________________________________

d kandungan  b.organik___________________________________________________________

______________________________________________________________________________
 (5) 4. Tuliskan 5 klas tekstur yg anda ingat, dan jelaskan komponen butir (pertikel) utamanya
a.__________________________________________________________________________
b___________________________________________________________________________
c___________________________________________________________________________
d___________________________________________________________________________
e___________________________________________________________________________


(5) 5. Tuliskan 4 tipe struktur tanah yg anda ingat berdasarkan bentuknya, a.___________________  

      b ________________            c________________     d________________

(2)6 Dari penentuan warna tanah dengan Munsel diperoleh warna tanah dengan simbol  5 YR 4 / 5.
        Jelaskan apa yang dimaksud dengan simbol warna tanah tsb, dan apa warna dominannya.

______________________________________________________________________________
______________________________________________________________________________

(3)7. Jelaskan peranan utama air di dalam tanah

a.__________________________________________________________________________
b___________________________________________________________________________
c___________________________________________________________________________

(3)8. Jelaskan peranan utama air di dalam tanaman

a.__________________________________________________________________________
b___________________________________________________________________________
c___________________________________________________________________________
(3) 9. Tuliskan istilah dari pergerakan air berikut
a.Masuknya air hujan ke dalam tanah di sebut       _____________________________
b Menguapnya air dari permukaan tanah disebut   _____________________________
c Menguanya air dari permukaan tanaman disebut _____________________________

(3) 10. Tuliskan nama air pada kondisi berikut
 a.Air yang terdapat dalam tanah setelah hari hujan disebut air_________________________
b.Air yang terdapat dalam tanah setelah 2 hari hujan berhenti disebut air_________________
c.Air yang terdapat dalam pori-pori mikro tanah disebut air    __________________
 
(3). 11. Jelaskan 3 peranan penting dari jasad hidup tanah yg menguntungkan dan berikan contohnya

a.__________________________________________________________________________
b___________________________________________________________________________
c___________________________________________________________________________
(5).12. Jelaskan peranan bahan organik tanah ditinjau dari  sudut

a.       Fisika tanah_______________________________________________________________

____________________________________________________________________________

b.      Kimia tanah_______________________________________________________________

____________________________________________________________________________

c.       Biologi tanah______________________________________________________________

(5)13. Tuliskan senyawa-senyawa organic

a.       yang mudah melapuk                                                         b yang sukar melapuk








KELOMPOK II  (50)
   Hasil analisis Contoh tanah  sbb;
pH         =  4,2       me/100 g tanah

Data lainnya adalah
Al-dd     =  3.0              ,,
Bhn.organik =  1,5 %
Curah hujan 5500 mm/thn
Ca-dd   =  1,4               ,,
KTK total     =  8 me/100g
Temperatur   24 – 32 oC
Mg-dd  =   0,2               ,,
Solum         =  10 m
Bahan induk Andesit
K-dd     =  0,2               ,,


Na-dd   =  0,1               ,,


H-dd    =  0,1  me/100g            



(2)1.Faktor pembentuk tanah yang dominan pada tanah tersebut adalah______________dan_______________

(2)2.Reaksi tanah tsb adalah masam yang ditandai oleh __________________  dan______________________
  
(3)3. Tulis salah satu reaksi kimia tentang timbulnya reaksi masam akibat hidrolisis Al___________________

________________________________________________________________________________________

(2)4. Hitung KTK Efektif  tanah tsb (me/100g)________________________________________________

(2).5. Hitung kejenuhan Al nya(%)_________________________________________________________

(20).6. Hitung kebutuhan kapur  (ton CaCO3/ha) tanah itu  untuk 1 x A-dd__________________________

    ______________________________________________________________________________________

 

  ________________________________________________________________________________

 (5)  7. Tuliskan 5 masalah utama yang dihadapi pada tanah masam

a.________________________________________________________________
b.________________________________________________________________
c.________________________________________________________________
d.________________________________________________________________
e.________________________________________________________________
(5)8.  Jelaskan akibat keracunan Al pada tanaman di tanah masam

a.________________________________________________________________
b.________________________________________________________________
c.________________________________________________________________
d.________________________________________________________________
(5)9. Tuliskan Tujuan pengapuran di tinjau dari sudut ;

  1. Kimia tanah_________________________________________________
___________________________________________________________
  1. Fisika Tanah_________________________________________________
___________________________________________________________
  1. Biologi tanah_________________________________________________

(4)10. Jelaskan cara penggunaan kapur di lapangan

 

Selamat Ujian Semoga Sukses

 

FAKULTAS PERTANIAN                                                                                                Nama  ;                                                                                                                                                                   

   UNIVERSITAS ANDALAS                                                                                              No.BP :


UJIAN  I  SEMESTER GANJIL TAHUN 2008/2009 KELAS  B

MATA KULIAH : DASAR-DASAR ILMU TANAH

WAKTU               : 30  MENIT 10.00-10.30
HARI/TGL           : JUMAT 10 OKTOBER 2008
DOSEN                : NURHAJATI HAKIM

====================================================================================

(10) 1. Berikan pengertian-pengertian tentang gambar profil tanah berikut ini;

 

                                    A                     A =
      . . . . . . . . . . . . .
      . . . . . . . . . . . .       B                     B =
      . . . . . . . . . . . . .
      . . . . . . . . . . . . .                             C =
      . . . . . . . . . . . . .                                        
      .   . .   .  .  . .           C                     D =
      . .    .      .  .  .....
       .  .  .                                  Solum = tanah =
                                    D
                                                            Regolit =





(3) 2. Perbandingan ideal komponen tanah  antara bhn anorganik : bhn organaik : gas : air  =

(10) 3.Jelaskan 5 faktor pembentuk tanah dan apa pengaruhnya terhadap tanah yg terbentuk
a.____________________Pengaruhnya thd sifat tanah______________________________________
b____________________         ,,      ____________________________________________________
c____________________          ,,      ____________________________________________________
d____________________          ,,       ____________________________________________________
e____________________           ,,      ____________________________________________________
(10) 4. Tuliskan 5 proses kimia dalam pembentukan tanah
a.__________________________________________________________________________
b___________________________________________________________________________
c___________________________________________________________________________
d___________________________________________________________________________
e___________________________________________________________________________
(4) 5. Jelaskan proses fisika dalam pembentukan tanah, dan faktor apa yg paling menentukan







(10) 6. Tuliskan perbedaan tanah yg terbentuk di tropika  basah dan subtropika basah
                                                  Tropika basah                                       Subtropika basah
a. tebal solum__________________________________________________________________

b kandungan basa_______________________________________________________________

c reaksi tanah(pH)_______________________________________________________________

d kandungan  b.organik___________________________________________________________

(10) 7.Jelasan apa yang dimaksud dengan tekstur tanah, dan apa peranannya.
______________________________________________________________________________
 Tuliskan 5 klas tekstur yg anda ingat, dan jelaskan komponen butir (pertikel) utamanya
a.__________________________________________________________________________
b___________________________________________________________________________
c___________________________________________________________________________
d___________________________________________________________________________
e___________________________________________________________________________
 (4) 8. Jelaskan apa yang dimaksud dengan struktur tanah dan apa peranannya.
______________________________________________________________________________

(4) 9. Tuliskan 4 jenis struktur tanah yg anda ingat berdasarkan bentuknya, a.___________________  

      b ________________            c________________     d________________

(5)10. Dari penentuan warna tanah dengan Munsel diperoleh warna tanah dengan simbol 7,5 YR 5 / 6.
        Jelaskan apa yang dimaksud dengan simbol warna tanah tsb, dan apa warna dominannya.

______________________________________________________________________________
______________________________________________________________________________

(6)11. Jelaskan peranan utama air di dalam tanah

a.__________________________________________________________________________
b___________________________________________________________________________
c___________________________________________________________________________

(6)12. Jelaskan peranan utama air di dalam tanaman

a.__________________________________________________________________________
b___________________________________________________________________________
c___________________________________________________________________________
(6)13. Kemukakan 3 cara pengelolaan air untuk pertanian dan berikan contohnya
a.Masuknya air hujan ke dalam tanah di sebut       _____________________________
b Menguapnya air dari permukaan tanah disebut   _____________________________
c Menguanya air dari permukaan tanaman disebut _____________________________
(6)14. Tuliskan nama air pada kondisi berikut
 a.Air yang terdapat dalam tanah setelah hari hujan disebut air_________________________
b.Air yang terdapat dalam tanah setelah 2 hari hujan berhenti disebut air_________________
c.Air yang terdapat dalam pori-pori mikro tanah disebut air    __________________

 

(6)15.  Coba dihitung kadar air persen berat dan persen volume dari data berikut

Ukuran tanah yang akan ditentukan kadar airnya adalah  3cm x 3cm x 3cm. Bobot basahnya = 40 g, setelah dikeringkan dalam oven 105oC sampai bobot tetap, bobotnya menjadi 30 g. Coba dihitung
Kadar air persen berat (%) adalah __________________________________________________
Kadar air persen volume (%) adalah_________________________________________________
Bobot Volume tanah adalah________________________________________________________
Selamat Ujian  dan percayalah pada diri sendiri, semoga berhasil






FAKULTAS PERTANIAN UNAND                                      No.BP:
                                                                                                     Nama :________________________

       UJIAN TENGAH SEMESTER PENDEK  2006/2007
MATA KULIAH : DASAR-DASAR ILMU TANAH
WAKTU               : KANIS / 1 AGUSTUS 2007 : PUKUL  16-17
DOSEN                 : NURHAJATI HAKIM

KELOMPOK  I

1 Jelaskan peranan air di dalam tanah sehubungan dengan pertumbuhan tanaman


a.__________________________________________________________________________

b___________________________________________________________________________

c___________________________________________________________________________

2. Jelaskan peranan air di dalam tanaman
a___________________________________________________________________________

b___________________________________________________________________________

c___________________________________________________________________________

3. Jelaskan 3 jenis air tanah yang Anda ketahui

a___________________________________________________________________________

b___________________________________________________________________________

c___________________________________________________________________________

d. Dari ketiga jenis tersebut mana yang paling tersedia bagi tanaman_____________________


4. Kemukakan 3 cara pengelolaan air untuk pertanian dan berikan contohnya

a.__________________________________________________________________________

b___________________________________________________________________________

c___________________________________________________________________________

5. Tuliskan  3 macam pergerakan air tanah dan berikan contoh

a___________________________________________________________________________

b___________________________________________________________________________

c___________________________________________________________________________

6. Coba Anda  tulis klasifikasi jasad hidup tanah berdasarkan jenis dan ukurannya serta contohnya









7. Jelaskan 3 peranan penting dari jasad hidup tanah yg menguntungkan dan berikan contohnya

a.__________________________________________________________________________


b___________________________________________________________________________


c___________________________________________________________________________

8. Jelaskan peranan bahan organik tanah ditinjau dari  sudut

d.      Fisika tanah_______________________________________________________________

____________________________________________________________________________

e.       Kimia tanah_______________________________________________________________

____________________________________________________________________________

f.       Biologi tanah______________________________________________________________


9. Gambarkan bagan proses perombakan bahan organik tanah, dan tunjukkan agen-agen yang berperan   serta hasil perombakan bahan organik tanah tersebut










10. Tuliskan senyawa-senyawa organic

b.      yang mudah melapuk







c.       yang sukar melapuk
















KELOMPOK II     Hasil analisis Contoh tanah  sbb;
pH         =  4,2       me/100 g tanah

Data lainnya adalah
Al-dd     =  3.0              ,,
Bhn.organik =  1,5 %
Curah hujan 5500 mm/thn
Ca-dd   =  1,4               ,,
KTK total     =  8 me/100g
Temperatur   24 – 32 oC
Mg-dd  =   0,2               ,,
Solum         =  10 m
Bahan induk Andesit
K-dd     =  0,2               ,,


Na-dd   =  0,1               ,,


H-dd    =  0,1  me/100g            



1.Faktor pembentuk tanah yang dominan pada tanah tersebut adalah________________dan_______________

2.Reaksi tanah tsb adalah masam yang ditandai oleh :____________________  dan_______________________
  
   Penyebab reaksi masam pd tanah tsb adalah___________________         dan          ______________________

3. Tulis salah satu reaksi kimia tentang timbulnya reaksi masam akibat hidrolisis Al______________________

_________________________________________________________________________________________

4. Hitung KTK Efektifnya (me/100g)____________________________________________________________

5. Hitung kejenuhan Al nya(%)________________________________________________________________

6. Hitung kebutuhan kapur  (ton CaCO3/ha) tanah itu  untuk 1 x A-dd________________________________

    ______________________________________________________________________________________

 

  ________________________________________________________________________________

   7. Tuliskan 5 masalah utama yang dihadapi pada tanah masam

a._______________________________________________________
b._______________________________________________________
c._______________________________________________________
d._______________________________________________________
e._______________________________________________________
8.  Jelaskan akibat keracunan Al pada tanaman di tanah masam

a._______________________________________________________
b._______________________________________________________
c._______________________________________________________
d._______________________________________________________
9. Tuliskan Tujuan pengapuran di tinjau dari sudut ;

  1. Kimia tanah_________________________________________________
  2. Fisika Tanah_________________________________________________
  3. Biologi tanah_________________________________________________
10. Jelaskan cara penggunaan kapur di lapangan


































 FAKULTAS PERTANIAN UNAND                                      No.BP:
                                                                                                     Nama :________________________

       UJIAN TENGAH SEMESTER (II) GENAP  2006/2007
MATA KULIAH : DASAR-DASAR ILMU TANAH
WAKTU               : SELASA 7 NOVEMBER 2005 : PUKUL  8.30-10.30
DOSEN                 : NURHAJATI HAKIM

KELOMPOK  I

1 Jelaskan peranan air di dalam tanah sehubungan dengan pertumbuhan tanaman


a.__________________________________________________________________________

b___________________________________________________________________________

c___________________________________________________________________________

2. Jelaskan peranan air di dalam tanaman
a___________________________________________________________________________

b___________________________________________________________________________

c___________________________________________________________________________

3. Jelaskan 3 jenis air tanah yang Anda ketahui

a___________________________________________________________________________

b___________________________________________________________________________

c___________________________________________________________________________

d. Dari ketiga jenis tersebut mana yang paling tersedia bagi tanaman_____________________


4. Kemukakan 3 cara pengelolaan air untuk pertanian dan berikan contohnya

a.__________________________________________________________________________

b___________________________________________________________________________

c___________________________________________________________________________

5. Tuliskan  3 macam pergerakan air tanah dan berikan contoh

a___________________________________________________________________________

b___________________________________________________________________________

c___________________________________________________________________________

6. Coba Anda  tulis klasifikasi jasad hidup tanah berdasarkan jenis dan ukurannya serta contohnya







7. Jelaskan 3 peranan penting dari jasad hidup tanah yg menguntungkan dan berikan contohnya

a.__________________________________________________________________________


b___________________________________________________________________________


c___________________________________________________________________________

8. Jelaskan peranan bahan organik tanah ditinjau dari  sudut

g.      Fisika tanah_______________________________________________________________

____________________________________________________________________________

h.      Kimia tanah_______________________________________________________________

____________________________________________________________________________

i.        Biologi tanah______________________________________________________________


9. Gambarkan bagan proses perombakan bahan organik tanah, dan tunjukkan agen-agen yang berperan   serta hasil perombakan bahan organik tanah tersebut














10. Tuliskan senyawa-senyawa organic

d.      yang mudah melapuk







e.       yang sukar melapuk









KELOMPOK II
Hasil analisis Contoh tanah  sbb;

pH         =  4,5       me/100 g tanah
H-dd             =  0,1  me/100g            
Data lainnya adalah
Al-dd     =  3.0              ,,
Mn-dd          =  0,1   ,,
Curah hujan 5100 mm/thn
Ca-dd   =  1,4               ,,
Fe-dd           =  0,1   ,,
Temperatur   24 – 32 oC
Mg-dd  =   0,2               ,,
Bhn.organik =  1,5 %
Bahan induk Andesit
K-dd     =  0,2               ,,
KTK total     =  8 me/100g

Na-dd   =  0,1               ,,






1.Faktor pembentuk tanah yang dominan pada tanah tersebut adalah________________dan_______________

2.Reaksi tanah tsb adalah masam yang ditandai oleh :____________________  dan_______________________
  
   Penyebab reaksi masam pd tanah tsb adalah___________________         dan          ______________________

3. Tulis salah satu reaksi kimia tentang timbulnya reaksi masam tsb___________________________________

_________________________________________________________________________________________

4. Hitung KTK Efektifnya (me/100g)____________________________________________________________

5. Hitung kejenuhan Al nya(%)________________________________________________________________

6. Hitung kebutuhan kapur  (ton CaCO3/ha) tanah itu  untuk 1 x A-dd________________________________

    ______________________________________________________________________________________

 

  ________________________________________________________________________________

   7. Tuliskan 5 masalah utama yang dihadapi pada tanah masam

a._______________________________________________________
b._______________________________________________________
c._______________________________________________________
d._______________________________________________________
e._______________________________________________________
8.  Jelaskan akibat keracunan Al pada tanaman di tanah masam

a._______________________________________________________
b._______________________________________________________
c._______________________________________________________
d._______________________________________________________
e________________________________________________________

9. Tuliskan Tujuan pengapuran di tinjau dari sudut ;

  1. Kimia tanah_________________________________________________
  2. Fisika Tanah_________________________________________________
  3. Biologi tanah_________________________________________________
10. Jelaskan cara penggunaan kapur di lapangan

 
































FAKULTAS PERTANIAN UNAND                                       No.BP:
                                                                                                     Nama :________________________
UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP  2005/2006
DASAR-DASAR ILMU TANAH
SENEN 14 NOVEMBER 2005 : PUKUL  10.00-11.00

KELOMPOK  I

1 Jelaskan peranan air di dalam tanah dan dalam tanaman


a.__________________________________________________________________________

b___________________________________________________________________________

c___________________________________________________________________________

d___________________________________________________________________________

e___________________________________________________________________________

2. Kemukakan 3 cara pengelolaan air untuk pertanian dan berikan contohnya

a.__________________________________________________________________________

b___________________________________________________________________________

c___________________________________________________________________________

3. Coba Anda  tulis klasifikasi jasad hidup tanah berdasarkan jenis dan ukurannya serta contohnya







4. Jelaskan 3 peranan penting dari jasad hidup tanah yg menguntungkan dan berikan contohnya

a.__________________________________________________________________________


b___________________________________________________________________________


c___________________________________________________________________________

5. Jelaskan peranan bahan organik tanah ditinjau dari  sudut

j.        Fisika tanah_______________________________________________________________


k.      Kimia tanah_______________________________________________________________


l.        Biologi tanah______________________________________________________________


d. Gambargan bagan proses perombakan bahan organik tanah, dan tunjukkan agen-agen yang berperan   serta hasil perombakan bahan organik tanah tersebut

KELOMPOK II
Hasil analisis Contoh tanah  sbb;

pH         =  4,5       me/100 g tanah
N-tersedia    =  0,01 %
Data lainnya adalah
Al-dd     =  3.0              ,,
P-tersedia    =  5 ppm
Curah hujan 4900 mm/thn
Ca-dd   =  1,4               ,,
K-tersedia    =  100 ppm
Temperatur   24 – 32 oC
Mg-dd  =   0,2               ,,
Bhn.organik =  1,5 %
Bahan induk Andesit
K-dd     =  0,2               ,,
KTK total     =  8 me/100g

Na-dd   =  0,1               ,,
Mn-dd          =  0,1   ,,

H-dd    =   0,1               ,,
Fe-dd           =  0,1   ,,


1.Reaksi tanah tsb masam yang ditandai oleh :_____________________________
   Penyebab reaksi masam pd tanah tsb adalah___________________         dan          ______________________

2. Tulis salah satu reaksi timbulnya reaksi masam tsb______________________________________________

3. Hitung KTK Efektifnya___________________________________________________________________

4. Hitung kejenuhan Al nya__________________________________________________________________

5. Hitung kebutuhan kapur  (ton CaCO3/ha) tanah itu  untuk 1 x A-dd________________________________

    ______________________________________________________________________________________

 

  ________________________________________________________________________________

6. Hitung N,P,K tersedia pada tanah tsb  =                                       kgN/ha;   
               
                                                                 =                                       kgP/ha, 
 
                                                                 =                                       kgK/ha            

7 Tuliskan 5 masalah utama yang dihadapi pada tanah masam

a._______________________________________________________
b._______________________________________________________
c._______________________________________________________
d._______________________________________________________
e._______________________________________________________
8.  Jelaskan akibat keracunan Al pada tanah masam

a._______________________________________________________
b._______________________________________________________
c._______________________________________________________
d._______________________________________________________
e________________________________________________________

9. Tuliskan Tujuan pengapuran di tinjau dari sudut ;

  1. Kimia tanah_________________________________________________
  2. Fisika Tanah_________________________________________________
  3. Biologi tanah_________________________________________________

 

FAKULTAS PERTANIAN UNAND                                                           Nama  ;                                                                                                                                                                    

                                                                                                                                No.BP :


UJIAN  I  SEMESTER GENAP TAHUN 2004/2005

MATA KULIAH : DASAR-DASAR ILMU TANAH

WAKTU               : 30 MENIT 10.: 45-11:15
HARI/TGL           : SENEN TGL 25 OKTOBER 2004
DOSEN                : NURHAJATI HAKIM

====================================================================================

 

1. Berikan pengertian-pengertian tentang gambar profil tanah berikut ini;

 


                                    A                     A =
      . . . . . . . . . . . . .
      . . . . . . . . . . . .       B                     B =
      . . . . . . . . . . . . .
      . . . . . . . . . . . . .                             C =
      . . . . . . . . . . . . .                                        
                                    C                     D =
     
                                                            Solum = tanah =
                                    D
                                                            Regolit =





2. Perbandingan ideal komponen tanah  antara bhn anorganik : bhn organaik : gas : air  =

3.      Jelaskan faktor-faktor pembentuk tanah dan apa pengaruhnya terhadap tanah yg terbentuk

a.____________________Pengaruhnya thd sifat tanah______________________________________

b____________________         ,,      ____________________________________________________

c____________________          ,,      ____________________________________________________

d____________________          ,,       ____________________________________________________

e____________________           ,,      ____________________________________________________

4. Tuliskan proses kimia dalam pembentukan tanah

a.__________________________________________________________________________

b___________________________________________________________________________

c___________________________________________________________________________

d___________________________________________________________________________

e___________________________________________________________________________

5. Jelaskan proses fisika dalam pembentukan tanah, dan faktor apa yg paling menentukan







6. Tuliskan perbedaan tanah yg terbentuk di tropika dan subtropika basah
                                                  Tropika basah                                       Subtropika basah
a. tebal solum__________________________________________________________________

b kandungan basa_______________________________________________________________

c reaksi tanah(pH)_______________________________________________________________

d kandungan  b.organik___________________________________________________________

7.      Jelasakan apa yang dimaksud dengan tekstur tanah, dan apa peranannya.

______________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________

 Tuliskan 5 klas tekstur yg anda ingat, dan jelaskan komponen butir (pertikel) utamanya

a.__________________________________________________________________________

b___________________________________________________________________________

c___________________________________________________________________________

d___________________________________________________________________________

e___________________________________________________________________________

 8. Jelaskan apa yang dimaksud dengan struktur tanah dan apa peranannya.

______________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________


Tuliskan 5 jenis struktur tanah yg anda ingat berdasarkan bentuknya, a.___________________  

      b ________________            c________________     d________________e_______________

9. Untuk menentukan berat volume (kerapatan isi)suatu tanah,  diambil contoh dengan dengan ring (cincin )baja yang berukuran sbb: tinggi ring 3,5 cm, diameter bagian dalam ring 2cm, berat ring kosong 10g.Contoh tanah dari lapangan beserta ring tersebut ditimbang , beratnya 23,75g, lalu dikeringkan dalam oven pada suhu 105 0C sampai bobot tetap. Ditimbang kembali ternyata bobot tetap tsb = 21 g. Setelah ditimbang, dicoba memadatkan tanah tersebut , ternyata ring yang terisi hanya setinggi 1,75cm. Jawab pertanyaan berikut dengan perhitungan ringkas;

m.    Kadar air tanah tersebut                         =
n.      Bobot volume(kerapatan isi) tanah tsb; =
o.      Bobot jenis ( kerapatan jenis) tanah tsb =
p.      Ruang pori total tanah tsb                      =
q.      Tanah tsb porous atau padat                  =
10. Dari penetuan warna tanah dengan Munsel diperoleh warna tanah dengan simbol 7,5 YR 5 / 6.
Jelaskan apa yang dimaksud dengan simbol warna tanah tsb, dan apa warna dominannya.

FAKULTAS PERTANIAN UNAND                                     No.BP:
JURUSAN TANAH                                                                   Nama :________________________
UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP  2002/2003,
DASAR-DASAR ILMU TANAH KELAS A
TGL    JUNI 2003, PUKUL

KELOMPOK  I
Hasil analisis Contoh tanah  sbb;

pH         =  4,7       me/100 g tanah
N-tersedia    = 0,01 %
Data lainnya adalah
Al-dd     =  3.0              ,,
P-tersedia  = 5 ppm
Curah hujan 4900 mm/thn
Ca-dd   =  1,5               ,,
K-tersedia  = 100 ppm
Temperatur   24 – 32 oC
Mg-dd  =   0,3               ,,
Bhn.organik= 1,5 %
Bahan induk Andesit
K-dd     =  0,3               ,,
KTK total    = 8 me/100g

Na-dd   =  0,2               ,,
Mn-dd        = 0,1   ,,

H-dd    =   0,2               ,,
Fe-dd         = 0,1   ,,


1. Penyebab reaksi masam pd tanah tsb ______________________         dan          ______________________

2. Tulis reaksi timulnya reaksi masam__________________________________________________________

3. Hitung KTK Efektifnya___________________________________________________________________

4. Hitung kejenuhan Al nya__________________________________________________________________

5. Hitung kebutuhan kapur CaCO3/ha tanah itu  untuk 1 x A-dd_____________________________________

6. Tulis jenis unsur hara tanaman yg tergolong  makro____________________ dan mikro__________________

 

7.  Tulis bentuk yg diserap tanaman dan peranan utama unsur hara berikut dalam tanaman (satu saja)

 

N    dlm btk              berperan utk ______________________________________________________

P    dlm btk               berperan utk ______________________________________________________

K   dlm btk               berperan utk_______________________________________________________

Ca dlm btk               berperan utk _______________________________________________________

Mg dlm btk              berperan utk _______________________________________________________

S   dlm btk               berperan utk_______________________________________________________

Fe dlm btk               berperan utk _______________________________________________________

 

8. Tulis reaksi  perubahan N dalam tanah  yang disebut nitrifikasi (nitritasi dan nitratasi)

 

9. Tulis 3 jenis mineral fosfat tanah sebagai sumber P bagi tanaman

 

10 Lukiskan hubungan ketersediaan unsur hara mikro dengan pH tanah dlm btk grafik

 

 







           


              4                    5                      6                      7                      8     pH

 




 

JURUSAN TANAH                                                                                              Nama :_________________________

FAKULTAS PERTANIAN UNAND                                                                  No.BP :


UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP 2003/2004

MATA KULIAH : DASAR-DASAR ILMU TANAH

WAKTU               : 60 MENIT  MENIT
HARI/TGL           : SENEN 12 APRIL 2004
DOSEN                : NURHAJATI HAKIM DAN BURHANUDDIN =====================================================================
 Jawaban langsung pada kertas soal

Pada beberapa minggu yang lalu kita telah melakukan praktikum lapangan di kebun percobaan Limau Manis, untuk memantapkan tiori yg telah diberikan di kelas. Kita telah mengamati topografi dan vegetasi dominan sebagai faktor pembentuk tanah, kita juga telah mengamati beberapa sifat dan ciri tanah melalui pengamatan profil tanah. Sebetulnya sebelum kita ke lapangan, contoh tanah dari profil sudah pernah diambil dan dianalisis di labor dan hasilnya sbb;

pH         =  4,7       me/100 g tanah
N-tersedia    = 0,01 %
Data lainnya adalah
Al-dd     =  3.0              ,,
P-tersedia  = 5 ppm
Curah hujan 4900 mm/thn
Ca-dd   =  1,5               ,,
K-tersedia  = 100 ppm
Temperatur   24 – 32 oC
Mg-dd  =   0,3               ,,
Bhn.organik= 1,5 %
Bahan induk Andesit
K-dd     =  0,3               ,,
KTK total    = 8 me/100g

Na-dd   =  0,2               ,,
Mn-dd        = 0,1   ,,

H-dd    =   0,2               ,,
Fe-dd         = 0,1   ,,


1.Isikan jawaban pendek pada lembar ini

Reaksi tanah tersebut tergolong ______________    ( a), dicirikan oleh_______________ (b).
Faktor utama penyebab  reaksi tanah seperti itu adalah ___________________________(c).
 KTK Efektif tanah tersebut adalah ____________________________________ me/100g(d)
Kejenuhan Al ________________ % (e)

2. Jelaskan penyebab utama munculnya tanah masam di tropika basah, dan mengapa pertumbuhan buruk pada tanah masam tersebut.

.__________________________________________________________________________

___________________________________________________________________________

___________________________________________________________________________

___________________________________________________________________________


3. Coba hitung kebutuhan kapur CaCO3 untuk tanaman jagung yang akan diberikan setara 
      1 x Al-dd, pada tanah di kebun percobaan kita tsb diatas




 

 

 

4. Apa yang dimaksud dengan koloid tanah dan jelaskan peranan koloid tanah
5. Jelaskan peranan air di dalam tanah dan dalam tanaman


a.__________________________________________________________________________

b___________________________________________________________________________

c___________________________________________________________________________

d___________________________________________________________________________

e___________________________________________________________________________

6. Kemukakan 3 cara pengelolaan air untuk pertanian dan berikan contohnya

a.__________________________________________________________________________

b___________________________________________________________________________

c___________________________________________________________________________


7. Coba Anda  tulis klasifikasi jasad hidup tanah berdasarkan jenis dan ukurannya serta contohnya







8. Jelaskan 3 peranan penting dari jasad hidup dalam tanah dan berikan contohnya

a.__________________________________________________________________________


b___________________________________________________________________________


c___________________________________________________________________________



9. Jelaskan peranan bahan organik tanah ditinjau dari  sudut

r.        Fisika tanah


s.       Kimia tanah


t.        Biologi tanah


10. Jelaskan secara bagan proses perombakan bahan organik tanah, dan tunjukkan agen-agen yang berperan serta hasil perombakan bahan organik tanah tersebut















Bahan organik tanah
3.Jelaskan peranan bahan organik tanah ditinjau dari  sudut
u.      Fisika tanah



v.      Kimia tanah



w.    Biologi tanah



x.      Langsung terhadap tanaman



4. Jelaskan secara bagan proses perombakan bahan organik tanah, dan tunjukkan agen-agen yang berperan serta hasil perombakan bahan organik tanah tersebut











5. Coba Anda  tulis klasifikasi jasad hidup tanah berdasarkan jenis dan ukurannya serta contohnya










8.       Jelaskan 3 peranan penting dari jasad hidup dalam tanah dan berikan contohnya

a.__________________________________________________________________________


b___________________________________________________________________________


c___________________________________________________________________________





FAKULTAS PERTANIAN UNAND                                     No.BP:
JURUSAN TANAH                                                                 Nama :________________________
UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP  99/00,
DASAR-DASAR ILMU TANAH KELAS B
TGL  19  JUNI 2000, PUKUL 10.30 –12.30


A.    Jawaban disertai dengan perhitungan ringkas pada lembar jawaban

Bila tanah semacam ini digunakan untuk menghasilkan jagung, maka perlu diberi kapur setara dengan         1 x Al-dd, dan perlu dihitung dengan cermat. Sebelum itu juga perlu dihitung KTK efektif dan kejenuhan Al nya, di samping itu juga perlu dihitung jumlah N, P, dan K yang tersedia sedalam 20 cm, yang akan dijadikan dasar perhitungan jumlah pupuk yang akan diberikan.


C. Kemukakan pendapat Anda secara umum tentang kesuburan tanah tersebut, dan mana yang lebih cocok tanaman pangan atau tanaman perkebunan (tulis jawaban pd lembar ini)






Nama__________________________(No BP_______)


LEMBAR JAWABAN  UAS  D D I T 99/00 KELOMPOK  I (50)

Kelompok   I  A Isikan jawaban ringkas
1.
14
2
15
3.
16
4
17
5
18
6
19
7
20
8
21
9
22
10
23
11
24
12
25
13



Kelompok I B. Jawaban dengan perhitungan ringkas

1.KTK efektif tanah =              me/100g, dg perhitungan

2.Kejenuhan Al       =               %, dg perhitungan

3.Jumlah N tersedia=              kg/ha, dg perhitungan

4.Jumlah P tersedia=               kg/ha, dg perhitungan

5.Jumlah K tersedia=               kg/ha, dg perhitungan

6.Jumlahkapur CaCO3 yg dibutuhkan =                 ton/ha
Perhitungannya :

JURUSAN TANAH                                                                                              Nama :_________________________

FAKULTAS PERTANIAN UNAND                                                                  No.BP :


UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP 1999/2000

MATA KULIAH : DASAR-DASAR ILMU TANAH

WAKTU               : 120  MENIT
HARI/TGL           : SENEN
DOSEN                : NURHAJATI HAKIM,DAN  SANDRA PRIMA

====================================================================================

 


I  Bahan organik tanah
 1.Jelaskan peranan bahan organik tanah ditinjau dari  sudut
y.      Fisika tanah



z.       Kimia tanah



aa.   Biologi tanah



bb.  Langsung terhadap tanaman



2. Jelaskan secara bagan proses perombakan bahan organik tanah, dan tunjukkan agen-agen yang berperan dalam proses tersebut






3. Jelaskan pula tentang apa saja hasil perombakan bahan organik tanah







4. Kemukakan pula tentang faktor-faktor yg berpengaruh terhadap perombakan bahan organik tanah dan bagaimana keterkaitan faktor tersebut dengan hasil perombakan







5. Tuliskan kelompok senyawa organik yg tahan lapuk dan mudah lapuk
II.Biologi Tanah
1.      Jelaskan apa yg dimaksud dengan biologi tanah



2.      Coba Anda  tulis klasifikasi jasad hidup tanah berdasarkan  peranannya






3.      Kemudian klasifikasikan pula berdasarkan  jenis dan ukurannya serta contohnya











4.      Jelaskan faktor yg mempengaruhi jumlah dan aktivitas organisme tanah

a.

b.

c

d



5.      Jelaskan beberapa peranan penting dari bakteri dalam tanah








6.      Jelaskan pula peranan cacing dalam tanah






III. Air Tanah  ( 25 )

Kita ingin membuat percobaan pot . Tiap pot akan kita isi dengan 10 kg tanah setara bobot tetap (kering mutlak). Tanah sudah kita keringkan dengan udara. Kita ambil contoh tanah kering udara tersebut sebanyak 11 g, lalu dikeringkan dalam oven 105 oC sampai kering tetap, dan ditimbang kembali, ternyata bobot tanah kering tetap tersebut adalah 10 g.

1.      Coba dihitung berapa kadar air tanah kering udara tersebut, dan berapa berat tanah kering udara itu harus ditimbang bila diinginkan 10 kg/pot setara kering tetap






Selanjutnya kita ingin memberikan air sampai kadar air kapasitas lapang. Lalu dilakukan percobaan kapasitas lapang. Setelah percobaan, diambil contoh tanah sebanyak 14 g,  dikeringkan dalam oven 105 oC sampai bobot tetap dan ditimbang kembali, ternyata bobot tetapnya 10 g.

2.      Coba Anda hitung berapa kadar air kapasitas lapang tanah tersebut, dan berapa liter air harus ditambahkan kedalam pot tadi sehingga kadar air mencapai kapasitas lapang







3.      Berikan pengertian terhadap istilah jenis air berikut

a.       Air kapiler

b.      Air grafitasi

c.       Air higroskopis

d.      Air titk layu permanen


4.      Jelaskan peranan air bagi tumbuhan



5.      Jelaskan pula peranan air di dalam tanah


6.      Kemukakan cara-cara pengelolaan air untuk pertanian





JURUSAN TANAH                                                                                              Nama :_________________________

FAKULTAS PERTANIAN UNAND                                                                  No.BP :


UJIAN AKHIR SEMESTER PENDEK 1999/2000

MATA KULIAH : DASAR-DASAR ILMU TANAH

WAKTU               : 60  MENIT
HARI/TGL           : JUMAT 1AGUSTUS 2000
DOSEN                : NURHAJATI HAKIM DAN ETI FARDA HUSIN
=======================================================================
1. Jelaskan dengan ringkas mengapa tanah-tanah pertanian perlu dipupuk

________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

9.      Jelaskan keuntungan dan kelemahan dari   pupuk buatan dan pupuk alam.

                        Keuntungan                                                                 Kelemahan

Pupuk buatan





Pupuk alam






10.  Jelaskan syarat-syarat tanaman yang dapat dijadikan pupuk hijau dan tuliskan contoh beberapa jenis pupuk hijau
________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________
________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________
4. Jelaskan metode pemupukan untuk pupuk buatan yg anda ketahui, bila metode tsb digunakan dan untuk tanaman apa masing-masing metode tsb
________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________
________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________
5. Suatu tanah untuk tanaman jagung memerlukan pupuk sebanyak 100 kg N, 50 kg P, dan 75 kg K setiap hektar. Berapa kg pupuk Urea (45%N), SP36 (36%P2O5) dan KCl (60%K2O) harus disediakan untuk tanah tsb. Tunjukkan perhitungannya. (Bobot Atom P=31, O=16, K=39).








6.Tuliskan faktor-faktor penyebab erosi, dan jelaskan hubungannya dg besarnya erosi
________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

7.Jelaskan 3 prinsip utama upaya pengawetan tanah dan air.
________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

8.Uraikan cara-cara pengawetan tanah dan air dengan metode vegetatif
________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________
________________________________________________________________________________


9. Jelaskan perbedaan dasar klasifikasi tanah menurut Torp dan Smith dengan Dudal dan Soepraptohardjo, serta dengan Soil taxonomi USDA
________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________
10. Jelaskan maksud dari suatu tanah yang diberi nama  Tropudalf aquik menurut Soil taxonomi
________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________
11.Jelsakan apa yang dimaksud dg horizon Argilik , apa persyaratannya dan ciri tanah ordo apa?
________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________
________________________________________________________________________________
12. Jelaskan masalah tanah di Indonesia, jika dikaitkan dengan jumlah penduduk dan klas kesesuaian lahan
________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________
________________________________________________________________________________

13. Jelaskan masalah yang ditemui pada 3 kelompok tanah bermasalah di Indonesia
________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________
________________________________________________________________________________
14. Upaya pengelolaan apa saja yang dapat dilakukanpada ketiga kelompok tanah bermasalah tsb
________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________
________________________________________________________________________________

______________________________Selamat Ujian______________________________________

No comments:

Post a Comment